Cara menggunakan sub4sub menjadi salah satu pilihan yang sering kali dipilih oleh youtubers untuk bisa meningkatkan jumlah subscriber-nya. Di mana sub4sub merupakan suatu aplikasi di android yang mengharuskan Anda untuk melakukan tukar menukar dalam upaya mendapatkan apa yang Anda inginkan. Hal ini dikarenakan pada aplikasi tersebut Anda akan menjumpai adanya koin. Koin itulah yang nantinya bisa Anda tukarkan dengan subscriber maupun view video di Youtube Anda.
Untuk bisa mendapatkan koin tersebut, ada beberapa cara yang bisa Anda lakukan. Di mana Anda bisa dengan melakukan subscribe di Youtube orang lain serta bisa juga dengan Anda menonton video Youtube milik orang lain. Dan perlu untuk Anda ketahui, bahwa ketika Anda menukarkan koin untuk bisa menambah subscriber Anda atau untuk meningkatkan view video, maka hal tersebut membutuhkan proses.
Anda perlu menunggu beberapa waktu. Hal ini dikarenakan banyaknya video milik orang lain yang tujuannya sama dengan Anda, yakni ingin meningkatkan view video-nya juga. Sehingga, Anda pun harus menunggu giliran dengan sabar.
Daftar Isi
Bagaimana Cara Menggunakan Sub4sub?
Untuk bisa menambahkan subscriber Youtube Anda dengan menggunakan aplikasi sub4sub, maka berikut adalah cara menggunakan sub4sub yang mudah untuk Anda aplikasikan.
- Sebagai langkah pertama, Anda perlu untuk men-download aplikasi sub4sub dengan android Anda melalui Play Store. Setelah itu lakukan install aplikasi tersebut.
- Setelah Anda melakukan penginstallan, lalu bukalah aplikasi sub4sub. Saat Anda akan mencari koin, maka bisa dengan menggunakan menu List Channel atau Melihat. Di mana fungsi dari menu List Channel tersebut adalah untuk melakukan subscribe pada video Youtube kepunyaan orang lain. Sedangkan untuk menu Melihat, fungsinya adalah untuk menonton video Youtube kepunyaan orang lain dalam upaya mendapatkan koin.
- Ketika Anda sudah mendapatkan koin dalam jumlah yang banyak, maka bisa langsung untuk mengeksekusi koin milik Anda. Yang perlu Anda lakukan adalah dengan meng-klik tanda “+” lalu pilih ingin meningkatkan subscriber maupun view video Anda.
- Kemudian langkah selanjutnya Anda perlu mencari video Youtube Anda. Agar lebih mudah untuk menemukannya adalah dengan melakukan copy link video Youtube Anda lalu paste di aplikasi sub4sub yang sudah Anda download tersebut.
- Langkah selanjutnya adalah memasukkan jumlah subscriber yang Anda inginkan. Lalu klik “Menyimpan”, dan setelah itu Anda akan melihat adanya peringatan yang pernyataannya adalah “untuk mendapatkan subscriber diperlukan waktu”. Anda hanya perlu untuk meng-klik “Setuju”.
- Dan setelah itu Anda hanya perlu untuk menunggu beberapa waktu sampai proses terselesaikan dan subscriber Youtube Anda bisa mengalami peningkatan.
Bagaimana Agar Aman Menggunakan Aplikasi Sub4sub?
Agar tetap aman saat Anda menggunakan aplikasi sub4sub, maka ada beberapa tips yang bisa Anda terapkan.
-
Mensubscribe Channel Yang Sesuai Konten Anda
Perlu dipastikan bahwa channel yang Anda subscribe memiliki keterkaitan dengan konten Anda. Baik dari segi kontennya, kategori, dan sebagainya. Hal ini dalam upaya untuk memberikan prioritas rekomendasi dari Youtube. Dengan begitu, Youtube akan memberikan rekomendasi balik pada channel yang sejenis dengan konten milik Anda. Tentunya tanpa memperdulikan subscriber Anda dan view-nya.
-
Perhatikan Kelengkapan Informasi
Pastikan bahwa channel yang Anda subscribe maupun channel Anda sendiri memiliki informasi yang lengkap. Baik berupa deskripsi channel, sampul Youtube, deskripsi konten, dan sebagainya.
-
Memberikan Komentar Yang Positif
Tips yang perlu Anda lakukan adalah dengan memberikan komentar yang positif tanpa memberikan link dari Youtube Anda atau pun meminta agar di subscribe balik. Karena hal ini justru akan ada anggapan bahwa Anda sedang melakukan spam.
Jadi, meskipun Anda menerapkan cara menggunakan sub4sub, pastikan jika hal tersebut tetap aman untuk dilakukan. Tips tersebut akan membantu Anda agar penambahan subscriber yang secara instan tidak terlalu tampak jelas.
Note : Bagi kamu yang ingin meningkatkan jumlah subscriber youtube, kamu bisa beli subscriber youtube hanya di Indo Digital Ads.